
Plt. Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Tengah membuka secara resmi Bazar UMKM pada acara Perayaan Paskah dan Kalimantan Tengah Bermazmur Tahun 2025, bertempat di Stadion Tuah Pahoe. (Kamis, 1 Mei 2025)
Bazar UMKM ini merupakan salah satu dari rangkaian acara Perayaan Paskah dan Kalimantan Tengah Bermazmur Tahun 2025.
#kaltengberkahkaltengmaju